Monday, January 31, 2011

Homeschooling Indonesia Keluarga Homeschooling Dan Pendaftaran Homeschooling Di Jakarta

((•)) Hear This Text


konsep pendidikan home schooling memang an-sich mengacu kepada kompetensi praktis hubungan antara ketertarikan/kemauan dan hoby individual (baca : siswa) dengan orientasi cita-citanya bekerja atau menguasai bidang-bidang tertentu yang menjadi harapannya dalam bekerja. Fleksibilitas tersebut juga diukur dari metode belajar-mengajar yang tidak “terbelenggu” oleh dimensi ruang dan waktu secara formal serta menjamin tingkat kompetensi terealisir dengan baik. Dengan kata lain konsepsi link & mach memang cenderung lebih efektif jika para siswa belajar dalam tataran konsep pendidikan model ini.

Apa lagi sekarang telah banyak pelaku Home schooling yang telah bekerjasama dengan sekolah sekolah dibawah naungan pemerintah, sehingga para siswanya juga bisa mendapatkan ijasah dan ujian tulis dari negara, hanya saja yang membedakan adalah tempat dan metode belajar HS yang berada di rumah dan mengacu pada bakat minat peserta didik.
  1. HOMESCHOOLING TUTORIAL (SD SMP SMA IPA SMA IPS).
    (*) Guru datang ke rumah siswa.
    (*) Waktu dan tempat belajar boleh di atur sendiri sesuai keinginan siswa.
    (*) Seminggu 2 Kali pertemuan @ 2 jam.
    (*) Bahan pelajaran, latihan dan ujian disediakan Yayasan.
    (*) Biaya di atas berlaku untuk Jakarta, Depok dan Bekasi Selatan.
  2. HOMESCHOOLING KLASIKAL (SD SMP SMA IPA SMA IPS).
    (*)  Siswa datang belajar ke Yayasan.
    (*)  Waktu dan tempat belajar 10.00 s/d 14.00 setiap Senin dan Kamis.
    (*)  Homeschooling Klasikal maksudnya adalah belajar di kelas.
    (*)  Bahan pelajaran, latihan dan ujian disediakan Yayasan.
  3. HOMESCHOOLING MANDIRI (SD SMP SMA IPA SMA IPS).
    (*)  Siswa belajar sendiri tanpa guru (karena tempat tinggalnya jauh atau di luar kota Jakarta).
    (*) Siswa belajar dibantu keluarga, orang tua, saudara dll
    (*)  Bahan pelajaran, latihan dan ujian dikirimkan ke alamat siswa.

0 comments:

Post a Comment

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...
Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites More

 
Design by World press release | Bloggerized by Lasantha - World press release | World press release